koranwantara.com – Labuhanbatu
Polres Labuhanbatu dan Polsek Sejajaran Polres Labuhanbatu menyelenggarakan Vaksinasi Massal Yang bekerja sama dengan Indonesia Pasti Bisa (IPB), yang bertempat di aula serbaguna polres labuhanbatu dan wilkum polsek jajaran, pada kamis 23/09/2021.
Di Polres Labuhanbatu sendiri untuk menjaring warga yang belum tervaksin, penyelenggara’ an kegiatan vaksinasi massal ini mempunyai target sebanyak 1100 dosis dan untuk Polsek Sejajaran Sebanyak 2800 dosis, di mana targetnya adalah masyarakat sekitar polres labuhanbatu dan polsek sejajaran serta murid sekolah kemala bhyangkari.
Kegiatan vaksinasi ini merupakan program Polres Labuhanbatu yang bekerjasama dengan Indonesia Pasti Bisa, yang bertujuan untuk percepatan vaksinasi disetiap wilayah hukum Polres dan polsek jajaran yang ada di Kabupaten Labuhanbatu raya. Ujar Kapolres. @ zulkarnain